Selasa, 31 Januari 2012

,

ALLAH ITU BAIK


Posted by homepi on 28 Januari 2012


Singa milik Tuhanmu telah memangsa keledai yang membawakan barang-barang kita. Apakah yang seperti masih dianggap baik?

Tersebutlah di sebuah kampung ada seorang pemudah saleh yang giat mengajarkan nilai-nilai agama. Suatu hari, ketika tengah menerangkan tentang hakikat keberadaan serta peran Allah Swt. dalam kehidupan umat manusia, datanglah seorang pemuda atheis yang membantah semua yang dikatakan pemuda saleh. Berbagai dalil ayat dan hadits sudah disampaikan oleh pemudah saleh demi menguatkan argumentasi dakwahnya. Meski demikian, pemuda atheis keukeuh tidak mau mengakui keberadaan Allah Swt. Tidak kehabisan akal, pemuda saleh pun mengajak pemuda atheis melakukan perjalanan untuk membuktikan keberadaan Allah Swt.

Continue reading ALLAH ITU BAIK

Senin, 30 Januari 2012

,

Embun Menentang Gravitasi

Yunanto Wiji Utomo | A. Wisnubrata | Minggu, 29 Januari 2012 | 16:33 WIB



BORDEAUX, KOMPAS.com — Pernahkah melihat bagaimana embun terbentuk dan menetes dari sebuah daun rumput?

Jika diperhatikan, embun tak langsung menetes begitu saja. Embun yang ada di bagian bawah daun atau rumput bergerak ke atas hingga ke ujung daun sebelum akhirnya menetes.

Continue reading Embun Menentang Gravitasi

Kamis, 26 Januari 2012

Badai Matahari


Badai Matahari lagi berlangsung saat ini yang berefek pada bumi. Nah, sebelum membaca dan menelaah (ciye... bahasanya.. menelaah :P )tentang berita badai matahari, aku harus tau dulu apa itu badai matahari.
Dengan niat yang sepenuh hati dan jiwa, diketik lah, Badai Matahari di simbah yang tau semua yang ada di internet (Google). Tapi yang muncul berita-berita mengenai perkembangan matahari dengan badainya. Akhirnya aku liat dari wikipedia.org dan ternyata hanya berisi :

Continue reading Badai Matahari
,

Macam-Macam CMS ( Content Management System)

Karena ada yang minta di cariin info tentang macam-macam cms dan aplikasi yang sedang dikerjakan oleh teman-teman developer di tempat kerjaku memakai cms, jadi ketertarikan untuk mengetahui ilmunya. Siapa tau, suatu hari nanti aku harus tau tentang itu. Aku dapat info ini dari Google, petualang sejuta umat yg hampir mengetahui semuanya. Bahkan katanya, karena kecanggihan Google dalam teknologi pencariannya, ada sekelompok orang yg menyembah Google sebagai tuhannya karena tau segalanya. #geleng2pala Aneh-aneh aja y, so.. daripada baca basa-basi aku yg kepanjangan, let's check this out!

Continue reading Macam-Macam CMS ( Content Management System)

Rabu, 25 Januari 2012

HIDUP INI TAK SEMUDAH KATA-KATA MARIO TEGUH

Ketika beberapa menit yang lalu buka facebook, tampil status dari Pak Mario Teguh. Aku salah satu fansnya Pak Mario ini loh, hehehe... Kadang aku juga mengatakan "Hidup tuh ga segampang apa yg diomongin dia(Pak Mario). Soalnya, hidup dia tuh udah enak, uang banyak, istri yg sayang banget sama dia. Jadi wajar hidup dia tuh gampang banget".
Setelah baca status ini, aku sadar ternyata hidup semua orang itu ga ada yg gampang. Hidup Pak Mario menyenangkan lengkap dengan penderitaan dan kesusahannya, Hidupku menyenangkan lengkap dengan penderitaan dan kesusahannya, begitu juga orang lain.
Seperti apa yang diomongin Patrick, temennya Spongebob dalam salah satu episodenya saat Patrick dinobatkan jadi raja "Hidup ini memang tidak adil, maka biasakan dirimu ya!!"
Ya, BISA karna BIASA, BIASA karna diPAKSA. Jadi PAKSAKANLAH DIRIMU UNTUK MEMANDANG HIDUPMU MUDAH DAN MENYENANGKAN, DAN LIHATLAH HASILNYA KETIKA KEMUDAHAN DAN KESENANGAN ITU BIASA MENGHAMPIRI SEMUA HAL YANG TERJADI PADA DIRIMU. Klo memikirkan hidup itu mudah, pasti jadi mudah. Hidup itu udah susah, jadi jangan dibiasakan susah.
Selamat Membaca :)





Continue reading HIDUP INI TAK SEMUDAH KATA-KATA MARIO TEGUH

Selasa, 24 Januari 2012

,

Strategi Tidur dan Tahajud

Dapet artikel bagus yang bisa mengingatkan diri sendiri, jadi bermaksud berbagi pada orang lain juga. Moga jadi motivasi ya :)

Rugilah orang-orang yang sibuk menidurkan diri sehingga LUPA dan lalai untuk melaksanakan ibadah mulia sebagai orang beriman.

Umumnya orang beranggapan bahwa tidur malam yang baik memerlukan waktu sekitar enam hingga delapan jam sehari. Benarkah demikian? Kita merasakan bahwa tidur malam kita selalu tidak cukup. Ini disebabkan karena kita tidak terlatih atau mengikuti aturan yang benar ketika kita tidur. Tidur yang teratur dapat mengefektifkan waktu kita terutama untuk beribadah di malam hari serta untuk mengerjakan hal lainnya. Di dalam Al-Quran disebutkan ada segolongan manusia yang masuk surga karena ibadah malamnya dengan mengurangi waktu tidur malamnya.

Continue reading Strategi Tidur dan Tahajud