Selasa, 14 Februari 2012

, ,

UAS PASCAL 13 Februari 2012

Assalamu'alaikum wr. wb.

Baru aja kemaren UAS MatKul Pascal dilewati, 1 semesternya pun sudah dilewati. Seperti kata dosenku, "Semoga kita tidak bertemu lagi di mata kuliah yang sama". Yupz, semoga gak ngulang, tapi kayanya aku PeDe gak akan ngulang deh (^-^)v [so iyeee...]. Karena ada permintaan teman-teman untuk memposting hasil jawaban UAS Pascal kemaren, so this is it!!


SOAL
Buatlah program Array dan Prosedur, Output Program yang diinginkan sebagai berikut :
DAFTAR NILAI MAHASISWA
                     ----------------------------
                       NAMA           NILAI
                     ----------------------------
                       Adam             99
                       Raka            100
                       Zatnika          99
                       Managara         98
                     ---------------------------

                     Jumlah Siswa : 4 orang
                     Rata-rata    :     99
Catatan :
Prosedur yang harus ada yaitu Procedure datamasukan dan Procedure datakeluaran.

JAWABAN
program uas;
uses crt;
const n=4;  // karena dibatasi 4 inputan, atau bisa divariasikan tanpa menggunakan konstanta
//oleh : Andina Nur
var
   i, totalnilai : integer;
   ratarata : real;
   nama: array[1..n] of string;
   nilai: array[1..n] of integer;

procedure datamasukan;
begin
     totalnilai:=0;

     for i:=1 to n do
     begin
          write('Masukan nama mahasiswa ke-',i,'  : ');
          readln(nama[i]);
          write('Masukan nilai mahasiswa ke-',i,' : ');
          readln(nilai[i]);
          writeln;
          totalnilai:=totalnilai+nilai[i];
     end;
     writeln;
end;

procedure datakeluaran;
begin
     writeln('     DAFTAR NILAI MAHASISWA    ');
     writeln('-------------------------------');
     writeln('    NAMA             NILAI     ');
     writeln('-------------------------------');

     for i:=1 to n do
     begin
          writeln(nama[i]:2,nilai[i]:17);
     end;

     ratarata:=totalnilai/n; //total nilai dibagi jumlah data
     writeln('------------------------------');
     writeln;
     writeln('Jumlah Siswa : ',n:4,' orang');
     writeln('Rata-rata    : ',ratarata:4:0);
end;

begin
     clrscr;
     datamasukan;
     datakeluaran;
     readln;
end.

Nah untuk hasilnya bisa dilihat dibawah ini :

So, selamat mencoba! Klo mau men-copas/ menyampaikan saran dan kritiknya, jangan lupa komentarnya ya(^_^)

0 komentar:

Posting Komentar

Untuk komentarnya bisa diisi disini, terima kasih telah mengunjungi blog saya ^-^